Hancur badan dikandung tanah, budi baik terkenang jua: meski jasad manusia sudah tidak berbentuk lagi, jika manusia ini pernah melakukan budi baik maka orang lain pasti masih mengingat budi baiknya…
Buku ini melukiskan beberapa bagian kehidupan dan perjuangan seorang tokoh sejarah yang mungkin sudah hampir dilupakan bangsanya terutama kaum wanita. Padahal sejak remaja gigih memperjuangkan mart…